Postingan

Instalasi Visual Studio Community

Gambar
    BAB I PEDAHULUAN A.      Latar belakang Microsoft Visual Studio  by merupakan sebuah  perangkat lunak  lengkap ( suite ) yang dapat digunakan untuk melakukan pengembangan aplikasi, baik itu aplikasi bisnis, aplikasi personal, ataupun komponen aplikasinya, dalam bentuk aplikasi console, aplikasi Windows, ataupun aplikasi Web. Visual Studio mencakup  kompiler ,  SDK ,  Integrated Development Environment (IDE) , dan dokumentasi (umumnya berupa  MSDN Library ). Kompiler yang dimasukkan ke dalam paket Visual Studio antara lain  Visual C++ ,  Visual C# ,  Visual Basic ,  Visual Basic .NET ,  Visual InterDev ,  Visual J++ ,  Visual J# ,  Visual FoxPro , dan  Visual SourceSafe . B.       Rumusan Masalah 1.        Apa itu Visual Studio ? 2.        Bagaimana Cara instalasi Visual Studio Community ? ...